CARA MENGERJAKAN SOAL KRAEPELIN (SOAL PSIKOTES DARI PERUSAHAAN)
Contoh Soal Kraepelin
9 5 4 3 2 3 3 4 1 0 1 3 4 5 8
0 2 5 4 6 2 5 5 4 8 5 2 6 7 9
8 2 9 7 8 3 5 6 5 7 4 3 5 0 0
7 0 9 7 7 3 4 9 9 1 0 2 3 5 8
9 7 8 6 8 4 6 9 7 2 5 4 4 7 9
5 8 5 5 7 5 8 7 5 0 9 8 8 7 8
3 9 2 4 8 6 7 8 4 9 7 8 9 8 4
Cara menyelesaikan soal kraepelin :
9 5 4 3 2 3 3 4 1 0 1 3 4 5 8
0 2 5 4 6 2 5 5 4 8 5 2 6 7 9
8 2 9 7 8 3 5 6 5 7 4 3 5 0 0
7 0 9 7 7 3 4 9 9 1 0 2 3 5 8
9 7 8 6 8 4 6 9 7 2 5 4 4 7 9
5 8 5 5 7 5 8 7 5 0 9 8 8 7 8
3 9 2 4 8 6 7 8 4 9 7 8 9 8 4
Cara menyelesaikan soal kraepelin :
Gambar 1. Soal Kreapelin
Cara mengerjakannya cukup mudah akan tetapi membutuhkan konsentrasi tinggi. Yaitu dengan menjumlahan angkat tersebut secara vertikal seperti gambar diatas dan di selesaikan satu baris, ketika hrd memberikan kode untuk pindah, kita baru mengerjakan keangka sebelahnya atau baris selanjutnya. Hasil yang ditulis tidak lebih dari angak 0-9, yang ditulis dari hasil penjumlahan hanyalah hasil akhir dan hanya angka terakhir yang di tulis dikolom sebelah nya sebagai jawaban..
Contoh penyelesaian atau pengerjaan nya dengan menyelesaikan kotak yang berwarna orane ter lebih dahulu dan tulisan berwarna merah adalah sebagai jawaban.
Gambar 2. Cara Mengerjakan Kreaplin
Cara mengerjakan soal diatas bisa kita lihat dibawah ini untuk kotak berwarna orane dan angaka merah adalah jawaban, cara mengerjakan nya dari bawah ke atas dimulai dari angka (3 + 5) secara vertikal :
0 + 9 = 9
8 + 0 = 8
7 + 8 = 15 ditulis 5 saja angka terakhir
9 + 7 = 16 ditulis 6 saja angka terakhir
5 + 9 = 14 ditulis 4 saja angka terakhir
3 + 5 = 8
Dibawah ini adalah contoh lengkap soal dan jawaban kraepelin. kenapa bisa tinggi jawaban tidak sama, disitu letak kecepatan otak kita dalam berfikir dan menerima respon untuk mengerjakan soal yang ada kemudian pindah ke soal berikut nya berdasarkan waktu ditentukan oleh hrd.
Gambar 3. Soal Dan Jawaban Kraepelin
Kesimpulan : bila kita belajar mengerjakan sediri dirumah mungkin terlihat mudah dan dianggap sepele, tapi jangan salah ketika kamu tes diperusahaan tidak memiliki konsentrasi yang tinggi dan kecepatan dalam berhitung, maka disitu lah letek kegagalanmu. Ketika kita tidak bisa melihat angka dalam jumlah banyak dan menjumlahkan nya dalam waktu tertentu ada saat otak mengalami note responding atau lama dalam berfikir. Rajin-rajin mengerjakan soal ini ketika akan tes agar tebiasa.
Semat dan semoga sukses.
Komentar
Posting Komentar