Cara Cepat Mendapatkan Uang di Internet Tanpa Mengeluarkan Modal
Sebagian besar orang memilih untuk bekerja oleh orang lain dari pada menjadi seorang wirausaha, ada beberapa hal yang membuat orang tidak mau membuka usaha mulai dari modal yang tidak mencukupi, ada serta takut usaha yang dibuka tidak akan laku dipasaran (kalah bersaing) dan kurangnya ilmu teknologi. Tau kah anda sekarang usaha sangat banyak dijumpai dan sebagainya usaha bahkan tidak memerlukan banyak modal, seperti usaha yang hanya menggunakan kemajuan teknologi Internet. Dibawah ini adalah beberapa contoh usaha dalam dunia teknologi (internet) yang tidak memerlukan banyak modal.
- Penulis Blog (Blogger ,WordPress) seorang penulis artikel dalam sebuah blog memiliki penghasilan yang tidak bisa dianggap remeh. Yang kita perlu lakukan hanya menulis artikel yang bermanfaat bagi orang lain dan artikel yang kita buat haruslah konten asli dan tidak mengambil hasil karya orang lain. Ketika sudah membuat sebuah artikel yang perlu kita lakukan hanya mempromosikan artikel kita dengan cara menyebarkan kemedia sosial, semakin banyak pengunjung diartikel yang kita buat maka akan semakin banyak kemungkinan untuk mendapatkan uang. Untuk mendapatkan uang dari blog kita dapat mendaftarkan blog kita kedalaman mitra adsen. Semakin banyak artikel yang dibuat dan semakin banyak pengunjung yang datang untuk melihat artikel yang kita buat akan memudahkan untuk mendaftarkan kedalam mitra adsen untuk mulai menghasilkan uang. Untuk mengcek penghasilan blog yang kita buat kita dapan membuka Google adsen.
- Facebook. Siapa yang tidak kenal aplikasi yang satu ini, banyak orang menggunakan Facebook untuk berbagai kegiatan seperti berjualan, mencari informasi pekerjaan dan lain sebagainya. Tapi tahukah kalian jika Facebook dapat menghasilkan uang tanpa mengeluarkan modal. Hal yang kita perlukan hanya membuat sebuah Halaman Facebook kemudian meng-upload video, disarankan video yang akan diupload adalah video original atau video yang kita buat sendiri. Untuk menarik pengunjung kita dapat membagikan video dihalaman yang kita buat kegroup, teman untuk mengunjungi halaman facebook yang kita buat. Ketika kita sudah memiliki banyak pengikut dan pengunjung dalam halaman facebook yang buat dan telah memenuhi syarat untuk mendaftarkan kedalaman mitra fecebook kita dapat menghasilkan uang. Hal selanjutnya jika kita sudah diterima dalam mitra facebook kita hanya perlu menguplod video dan menunggu pundi-pundi uang terkumpul. Kita dapat mengecek penghasilan dicreator facebook jika sudah memiliki banyak pengikut dan pengunjung dan memenuhi kriteria sebagai creator fecebook.
- YouTube . Untuk yang satu ini sudah tidak perlu diragukan lagi penghasilannya. Bisa jutaan hingga puluhan juta perbualan. Sudah banyak kreator youtube yang sukses dengan menggunakan modal seadanya. Konten yang dibuat pun beragam mulai dari uji nyali, prank, masak dan lain sebagainya. Yang kita perlukan untuk mendapatkan uang diyoutube hanya meng-upload sebuah video kemudian menarik pengunjung sebanyak*nya. Cara menarik pengunjung untuk melihat video youtube yang kita buat kita dapat share kedalaman media sosial seperti Facebook, Instagram, whatsapp dan lain sebagainya. Jika kita sudah memenuhi kebijakan youtube untuk menjadi kreator diyoutube. Kita hanya perlu meng-upload sebuah video dan menunggu pundi-pundi uang terkumpul. Untuk mengcek penghasilan kita dapat membuka Google Adesen, dan untuk mengecek Kelayakan youtube kita dapat membuka creator youtube.
- Joki Game/Gamers . Diera kemajuan teknologi seperti sekarang ini 80% orang hobi bermain game dan tidak sedikit orang menyewa joki atau membayar orang untuk menaikan rank atau peringkat dalam sebuah game. Untuk pembayaran pun berbeda mulai dai puluhan ribu, ratusan hingga jutaan tergantung tingkat kesulitan dalam game. Dan sebagaian akun game juga dapat diperjualbelikan dengan harga mulai dari ratusan ribu hingga jutaan. Anda jago dalam game mungkin ini solusinya bermain dan menghasilkan uang.
Komentar
Posting Komentar