12 Resep dan Cara Membuat Seblak Kuah yang Mudah Dibuat Rumah
Seblak memiliki banyak varian, mulai dari seblak ceker, seblak bakso, seblak mie dan lain sebagainya. Bicara tentang seblak varian dan topingnya pun beragam. Ukuran pedasnya bisa disesuaikan dengan selera kita. Dan kamu yang ingin mencoba memasak nya dirumah tidak lah sulit. Berikut ini adalah macam-macam resep seblak yang mudah dibuat di rumah. Indomi Seblak Makaroni Bahan-bahan yang harus disiapkan antara lain : 1 bungkus Indomi Rebus (mie rasa ayam bawang), mie direbus dan ditiriskan. 30 gram Macaroni direbus dan tiriskan Sedikit krupuk bawang mentah direndam air panas hingga empuk dan diberi minyak sedikit agar tidak lengket Daun bawang dipotong Kecil-kecil secukupnya 1 sosis dipotong Kecil-kecil 1 buah telur kocok lepas 2 gelas air Sedikit garam, gula dan bumbu Indomi Bahan-bahan bumbu halus yang harus disiapkan : 3 bawang merah 2 bawang putih 5 cabe merah kriting 3 cabe rawit atau sesuai selera 1 cm kencur Cara membuat /memasak : Haluskan bawang putih, merah, c